AUTO BUKA MS EDGE KETIKA BUKA INTERNET EXPLORER

 

Assalamualaikum all,

Balik lagi kita belajar yukkk.. belajar apa kita? belajar yang gampang-gampang ajah yuk tapi insya allah ada manfaatnya buat temen-temen semua kok..Cuss langsung ajah yukk..

Hari ini kita mau bahas tentang buka internet explorer tapi kok malah ms edge yang ke buka ya..ingettt jangan keburu panik dulu ya, tetap tenang hehe 😊😊 berikut tipsnya and triknya yaa...

PERTAMA

Pertama kalian ketika sudah dalam tampilan edge seperti di bawah cukup klik tanda titik 3 di bagian pojok kanan atas ya.. 

LIHAT GAMBAR :

KEDUA

Kedua kalian cukup pilih setting dibagian bawah ya.. LIHAT GAMBAR :

KETIGA

Ketiga kalian tinggal klik default browser di bagian kiri... LIHAT GAMBAR :

KEEMPAT

Keempat kalian pilih never pada bagian Let Internet Explorer open sites in Microsoft Edge 

LIHAT GAMBAR :

TERAKHIR

Terakhir kalian tinggal tutup edge yang tadi dan kalian coba buka lagi internet explorer kalian dan taraaattttttt,,, jika langkah-langkah kalian sudah benar maka internet explorer kalian akan terbuka normal tidak seperti diawal yang beralih ke ms edge...Nah.. gampang kan awas ajah sampe bilang 'ooooooo..... gitu doanggggg' πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚Gampang karna kita tau kalo gak tau jadi susah hehe..


Demikian tips dari kami, semoga bermanfaat buat temen-temen semua ya...
Wassalamualaikum

JANGAN LUPA BELAJAR TERUS

BUKAN GAK BISA TAPI GAK MAU

 

IT SUPPORT

 
remoteho2004@gmail.com
 
085311199493


Komentar

Postingan populer dari blog ini

ERROR JAVA SETTINGAN TAMBAHAN (oracle jinitiator version too low. please install version 1.1.8.2 OR higher)

AKTIVASI OFFICE

BUKA SYSTEM ORACLE DI MS EDGE BLANK PUTIH